5 Jenis Olahraga Pendamping Diet agar Badan Lebih Ramping dan Sehat

- 28 November 2020, 06:15 WIB
Olahraga lari cara efektif menurunkan berat badan.
Olahraga lari cara efektif menurunkan berat badan. /Pixabay / @Sasint.

Kelebihan lemak di bagian tubuh ini perlu diwaspadai karena dapat mengundang penyakit jantung dan diabetes.

Baca Juga: 2 Tahun Berlalu, Jamie Dornan Masih Menerima Surat Aneh dari Penggemar Trilogi Fifty Shades

Untuk permulaan, cobalah joging selama 20-30 menit sebanyak 3-4 kali dalam seminggu.

Jika kamu merasa jalanan aspal membuat persendian cepat lelah, kamu bisa mencari trek dengan permukaan yang lebih halus seperti rumput.

3. Bersepeda

Ilustrasi bersepeda.
Ilustrasi bersepeda. Pixabay/vpradhv

Bersepeda adalah olahraga populer yang meningkatkan kebugaran dan dapat membantu menurunkan berat badan.

Meskipun bersepeda secara tradisional dilakukan di luar ruangan, banyak gym dan pusat kebugaran memiliki sepeda statis yang memungkinkanmu bersepeda sambil tetap berada di dalam ruangan.

Lebih dari itu, bersepeda dipercaya ampuh meningkatkan kebugaran sekaligus mencegah penyakit jantung dan kanker.

Baca Juga: Wali Kota Cimahi Ditangkap KPK, Menambah Daftar Walkot Cimahi Terjerat OTT

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Health Line


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah