8 Medali Berhasil Diraih Indonesia di Ajang International Science and Innovation Fair

- 20 November 2020, 21:04 WIB
Tim MAN 2 Kudus berhasil merebut 8 medali di ajang Internasional.
Tim MAN 2 Kudus berhasil merebut 8 medali di ajang Internasional. /Jateng.Kemenag.go.id.

Pada ISIF tahun ini MAN 2 Kudus kembali menunjukkan prestasinya dengan meraih delapan medali.

Diantaranya yaitu, empat medali emas, tiga medali perak dan satu medali perunggu, ditambah satu Iran Special Award.

Baca Juga: Pemimpin G20 Didesak untuk Menyediakan Dana untuk Vaksin, Obat-Obatan, Serta Alat Tes Covid-19

Medali emas pertama diraih oleh tim yang terdiri dari Anisa Nurmaharani, Muhammad Anan Mahardika dan Diyah Ayu Widiyaningtiyas.

Penelitiannya berjudul Replication of Hydrophobic Layers Based on the Contact Angle of Caladium Tricolor As Anti-Corrosion Coating on Metals.

Medali emas kedua diraih tim yang beranggotakan Richadatul Aisy Tsulisa Kahfi, Kholida Rohma Alia dan Tazkiya Salsabila Yusa.

Baca Juga: Perasaan Gading Marten Ketika Suatu Hari Nanti Gempi Panggil Seseorang Daddy

Dengan judul penelitian Utilization of Tapioca Starch and Cellulose of Bamboo Betung (Dendrocalamus asper) as Materials for Making Eco-friendly Biofoam.

Medali emas ketiga dan keempat diraih tim yang terdiri dari Reza Airlangga, Muhammad Abdul Majid dan Windy Vinata Rahayu.

Dengan judul penelitian Inhibition of α-Glucosidase Activity by Squirrel Tail Palm Fruit Extract (Wodyetia bifurcata).

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Jateng.Kemenag.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x