Inovasi dan Terobosan Baru Pengelola Museum dalam Menghadapi Pandemi Covid-19

- 17 November 2020, 15:24 WIB
Diskusi daring Kemendikbud.*
Diskusi daring Kemendikbud.* /

PR MAJALENGKA - Baru-baru ini digelar diskusi yang mengangkat tema Inovasi Teknologi Digital dalam Layanan Museum di Masa Pandemi Covid-19.

Acara tersebut diselenggarakan oleh Pusat Penelitian dan Kebijakan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud).

Di acara tersebut, terungkap berbagai tantangan dan inovasi yang dilakukan para pengelola museum selama masa pandemi Covid-19.

Baca Juga: 'Museum Goes to School' hingga 'Augmented Reality' Jadi Inovasi Museum di Masa Pandemi Covid-19

Peneliti Ahli Muda, Puslitjak, Irna Trilestari menyorot beberapa sajian virtual beberapa museum yang dinilainya masih kurang komunikatif dan ada distorsi.

“Pesan yang diingikan tidak tersampaikan. Maka museum harus bersinergi dengan semua stakeholders,” ujarnya.

“Biasanya, pemangku kepentingan akan senang hati kalau museum membutuhkan mereka,” sambung Irna Trilestari yang dikutip Majalengka.Pikiran-rakyat.com dari Kemdikbud.go.id.

Baca Juga: Siswa Bekerja Saat Pandemi Covid-19, PGRI Aceh Singkil Desak Pemerintah Terapkan Belajar Tatap Muka

Koordinator Bidang Program Publik, Museum Listrik dan Energi Baru Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Adang Suryadana menyampaikan bahwa praktik baik museum yang proaktif dan memanfaatkan teknologi digital dilakukan oleh Museum Listrik dan Energi Baru.

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x