E-form BRI Hanya Untuk Cek Daftar Penerima BPUM UMKM Rp 2,4 Juta, Ini Cara & Syarat untuk Mendaftar

- 2 November 2020, 06:00 WIB
Cek Online Penerima BLT UMKM Rp2,4 Juta di Link eform.bri.co.id/bpum. */MediaPakuan
Cek Online Penerima BLT UMKM Rp2,4 Juta di Link eform.bri.co.id/bpum. */MediaPakuan /

PR MAJALENGKA - Pemerintah menyalurkan banyak batuan di tengah pandemi covid-19.

Banyak masyarakat terdampak pandemi ini yang berhak mendapatkan bantuan uang tunai maupun sembako.

Salah satunya adalah Bantuan Presiden (Banpres) Produktif Usaha Mikro atau BLT UMKM.

Baca Juga: Berencana Investasi? Cek Dulu Perkembangan Harga Emas Pegadaian Hari Ini 1 November 2020

Penerima bantuan yang terdaftar berhak mendapatkan uang tunai sebesar Rp 2,4 juta.

Sempat ramai diberitakan jika peserta bisa mendaftar ke e-form BRI UMKM dengan link eform.bri.co.id/bpum.

Namun ternyata link ini hanya memudahkan masyarakat mengecek tanpa haru datang ke bank sebagaimana diberitakan Mantra Sukabumi sebelumnya dalam artikel E-form BRI UMKM Melalui eform.bri.co.id/bpum Hanya untuk Cek Daftar Penerima BPUM Rp 2,4 Juta.

Seperti diketahui, Bank BRI sebagai salah satu bank penyalur BPUM Rp 2,4 juta, karena itulah pihaknya menyiapkan link untuk mengecek penerima BPUM Rp 2,4 juta secara online melalui e-form Baru UMKM dengan cara login di eform.bri.co.id/bpum.

 

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x