Profil Singkat Kamaruddin Simanjuntak, Pengacara Keluarga Brigadir Joshua

- 10 Agustus 2022, 17:50 WIB
Pengacara Brigadir J, Kamaruddin Simanjuntak
Pengacara Brigadir J, Kamaruddin Simanjuntak /Antara Foto

Kamaruddin Simanjuntak memutuskan merantau ke Jakarta setelah lulus dari sekolahnya.

Sebelumnya, ia tidak pernah terpikiran untuk menjadi seorang pengacara. 

Baca Juga: Ferdy Sambo Dijerat Pasal Pembunuhan Berencana dan Diancam Mendapat Hukuman Mati

Dikarenakan Kamaruddin hanya kerja serabutan dan tinggal di kolong jembatan daerah Klender, Jakarta Timur. 

Pada tahun 1993, Kamaruddin melamar pekerjaan sebagai customer service di sebuah perusahaan. 

Ketika, modal usaha dirasa sudah cukup Ia mencoba membuka usaha. Namun, akhirnya tidak berhasil. 

Di tahun 2000 ia melanjutkan pendidikan di Fakultas Hukum Universitas Kristen Indonesia.

Kasus lain yang pernah ditangani oleh Kamaruddin adalah membongkar kasus korupsi Wisma Atlet dan Hambalang, serta turunannya hingga e-KTP.

Baca Juga: Profil dan Biodata Singkat Putri Candrawathi, Istri dari Ferdy Sambo, Suami Terancam Hukuman Mati

Ia juga sempat viral usai menjadi penasehat hukum Muhammad Kosman alias Muhammad Kace.

Halaman:

Editor: Rina Rahadian Susana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah