5 Makanan yang Bisa Bantu Anak Tumbuh Lebih Tinggi, Susu Salah Satunya

- 8 Maret 2021, 20:05 WIB
Susu menjadi salah satu produk yang bisa meningkatkan tinggi anak, simak 5 makanan yang bisa batu pertumbuhan anak.
Susu menjadi salah satu produk yang bisa meningkatkan tinggi anak, simak 5 makanan yang bisa batu pertumbuhan anak. /Pixabay/Couleur

1. Telur

Telur punya banyak kandungan seperti protein, riboflavin, biotin dan zat besi. Protein dapat membantu dalam hal perkembangan serta pertumbuhan pada sel.

Sebuah penelitan mengungkapkan bahwa anak-anak yang mengalami malnutrisi, dan diberi makanan dengan dengan diet protein tinggi selama suatu periode mampu untuk tumbuh lebih tinggi dibandingkan dengan anak yang hanya diberi makanan dengan protein standar.

2. Susu dan produk olahannya

Susu memiliki kandungan kalsium, dan protein yang sangat berguna bagi pembentukan, dan pertumbuhan tulang.

Baca Juga: Mengenal 5 Sifat Psikopat, Salah Satunya Terbiasa Tidur Sebentar

Begitu pun dengan produk olahannya seperti keju dan yogurt punya kandungan kalsium dan vitamin yang penting untuk memberikan mineral pada tulang anak-anak.

Sebagai catatan jika anak memiliki alergi terhadap laktosa pada susu sapi, boleh diganti dengan susu dari tumbuhan setelah dikonsultasikan terlebih dahulu dengan dokter anak.

3. Ayam

Daging ayam punya banyak kandungan seperti, protein, vitamin B terutama pada thiamin, B6, dan asam pantotenat.

Halaman:

Editor: Irwan Suherman

Sumber: Style Craze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah