Ini 5 Hal yang Terjadi pada Tubuh Jika Berhenti Minum Kopi, Salah Satunya Mual

- 23 Februari 2021, 16:45 WIB
Hal yang akan terjadi jika berhenti meminum kopi.*
Hal yang akan terjadi jika berhenti meminum kopi.* /Pexels/cottonbro

Meminum kopi dengan ditambah pemanis buatan justru akan membuat berat badan bertambah.

Penelitian Kesehatan Masyarakat di tahun 2017 mengungkapkan bahwa sekitar dua pertiga penikmat kopi menambahkan gula, krim, perasa, atau zat tambahan yang tinggi kalori.

Baca Juga: Pemerintah Vietnam akan Lakukan Vaksinasi Massal, Beberapa Golongan Jadi Prioritas

Maka tidak mengherankan jika kalori yang didapatkan dari meminum kopi tersebut adalah 69 kalori total lebih sedikit per hari, dibanding mereka yang hanya menambahkan pemanis, krim, atau zat aditif lain.

2. Menaikkan Berat Badan

Seperti pada penjelasan sebelumnya kopi bisa juga menaikkan berat badan.

Baca Juga: Takut Gemuk pada Usia 40 Tahun? Lakukan 5 Langkah Mudah Berikut Ini

Jika kamu sudah terlalu sering meminum kopi, itu akan menekan nafsu makan.

Jika ingin menaikan berat badan, cukup tambahkan gula dalam secangkir kopi yang kamu buat.

 

Halaman:

Editor: Thytha Surya Swastika

Sumber: Thehealthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah