Juru Bahasa Isyarat Ikutan Berjoget saat Farel Prayoga Bernyanyi di Istana Negara

- 17 Agustus 2022, 21:25 WIB
 Bahasa Isyarat
Bahasa Isyarat /Ilustrasi /Pixabay

Beredarnya cuplikan video juru bahasa isyarat yang ikut berjoget saat Farel Prayoga bernyanyi membuat masyarakat Indonesia pun terhibur.

Ia berjoget sesuai dengan ketukan lagu Ojo Dibandingke yang dinyanyikan Farel Prayoga.

Baca Juga: Profil dan Biodata Ayumi Putri Sasaki, Perempuan Berhijab Pembawa Baki saat Upacara Penurunan Bendera HUT RI

Sang juru bahasa isyarat pun terlihat sangat menikmati gerakan tubuhnya tersebut.

Hingga videonya banyak diunggah di berbagai lini masa media sosial.

Dalam nyanyiannya itu Farel Prayoga menambahkan lirik ‘di hati ini hanya ada pak Jokowi.’

Berkat lagu yang dibawakan Farel Prayoga, suasana Istana Negara menjadi seru.***

Halaman:

Editor: Rina Rahadian Susana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah