Kenali Penyebab Risiko Kanker Prostat, Salah Satunya Faktor Keturunan

- 21 November 2020, 15:30 WIB
Ilustrasi pita biru yang melambangkan kepedulian pada kanker prostat.
Ilustrasi pita biru yang melambangkan kepedulian pada kanker prostat. /pixabay/marijana1

PR MAJALENGKA – Prostat adalah kelenjar kecil yang terletak di bawah kandung kemih pada pria dan bagian dari sistem reproduksi.

Beberapa pria mengalami kanker prostat di kemudian hari akibat tidak memperhatikan risikonya.

Jika kanker berkembang di kelenjar prostat, kemungkinan besar akan tumbuh perlahan.

Baca Juga: Cara Jabar Hadapi Corona, Dewan Ketahanan Nasional: Jadi Model Percepat Penanganan Covid-19 Nasional

Dalam kasus yang terjadi, sel kanker mungkin lebih agresif dengan tumbuh cepat, dan menyebar ke area lain di tubuh.

Menurut Urology Care Foundation, kanker prostat adalah penyebab paling umum kedua dari semua kematian terkait kanker pada pria Amerika.

Dikutip Majalengka.Pikiran-Rakyat.com dari Healthline.com, berikut ini penyebab risiko kanker prostat:

Baca Juga: Kasus Covid 19 Melonjak di Tokyo, Bagaimana Nasib Olimpiade 2020?

Turunan Keluarga

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x