6 Solusi Memperbaiki Kualitas Udara di Dalam Ruangan, Salah Satunya Memakai Tanaman

- 30 November 2020, 16:00 WIB
Ilustrasi ruangan dengan kualitas udara yang baik .
Ilustrasi ruangan dengan kualitas udara yang baik . /pixabay.com/StockSnap

5. Simpan Tanaman dalam Ruangan

Tanaman dalam ruangan adalah pembersih udara alami.

Tanaman menghilangkan formaldehid, benzene, dan trichloroethane dari udara dan menggantinya dengan oksigen.

Palem bambu, Aglonema, Hedera Helix, Ara, bunga Gerbera dan tanaman rumah lainnya dapat kamu beli untuk memperbaiki kualitas udara.

Baca Juga: Untuk Menekan Penyebaran Covid-19, Pemprov Jabar Usulkan Libur Akhir Tahun Dipersingkat

6. Gunakan Alat Pembersih Udara

Tanaman dalam ruangan memang bagus, tetapi tidak bisa membersihkan udara seluruh rumah.

Untuk membuat udara di dalam rumah agar sehat untuk dihirup, pakailah alat pembersih udara yang baik.

Alat ini membantu menghilangkan bakteri di permukaan lantai dan barang, jamus dan beberapa virus seperti MRSA dan E-coli di udara.***

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Times of India


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah