Masuki Bulan Muharram, Berikut Sejarah Puasa Tasu'a dan Asyura Beserta Niat dan Dalil Lengkap

- 31 Juli 2022, 13:15 WIB
Ilustrasi / Masuki Bulan Muharram, Berikut Sejarah Puasa Tasu'a dan Asyura Beserta Niat dan Dalil Lengkap
Ilustrasi / Masuki Bulan Muharram, Berikut Sejarah Puasa Tasu'a dan Asyura Beserta Niat dan Dalil Lengkap /unspash.com/photos/Osman Köycü

 

BERITA MAJALENGKA - Sekarang ini kita sudah memasuki bulan Muharram. Pada bulan ini terdapat puasa sunnah yang dikenal yaitu puasa Tasu'a dan Asyura adalah puasa Sunnah.

Puasa Tasu'a pada tahun ini akan dilaksanakan pada tanggal 7 Agustus 2022 sedang puasa Asyura dilakukan hari berikutnya yaitu pada tanggal 8 Agustus. Puasa ini memiliki keutamaan yang rugi jika kita tidak diamalkan.

Dikutip Berita Majalengka dari Media Pakuan pada Miggu, 31 Juli 2022 dijelaskan sejarah puasa Tasu'a dan Asyura bermula dari kejadian Rasulullah Muhammad SAW hijrah dari Makkah ke Madinah pada Rabiul Awal.

Baca Juga: Tanggal 31 Juli Memperingati Hari Apa? Berikut Penjelasannya, Lengkap dengan Peristiwa Penting

Setelah beberapa bulan bermukim di Madinah, Rasulullah melihat kaum Yahudi di Madinah yang melakukan puasa Asyura pada 10 Muharram.

Puasa ini dilakukan mereka sebagai bentuk rasa syukur kepada Allah atas terbebasnya Nabi Musa dan umatnya dari kejaran Fir'aun beserta rombongan tentaranya.

Diriwayatkan oleh Ibnu Abbas yaitu salah seorang sahabat, saudara sepupu Rasul yang dikenal sangat ahli dalam bidang tafsir Al-Qur’an.

Baca Juga: Memasuki Bulan Agustus, Berikut Daftar Peristiwa Penting Lengkap dengan Hari Libur Nasional

Halaman:

Editor: Abdul Faqih

Sumber: Media Pakuan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x