Indonesia Berangkatkan 360 Jemaah Umrah ke Makkah, Kemenkes: Selalu Patuhi Protokol Kesehatan

- 5 November 2020, 09:51 WIB
Ilustrasi ibadah umrah.
Ilustrasi ibadah umrah. /Dok. Kemenag RI./

Hal ini tentunya agar menghindari resiko penyebaran Virus Corona tersebut.

Baca Juga: Jemaah Asal Indoensia Mulai Melaksanakan Ibadah Umrah Hari ini dengan Protokol Kesehatan yang Ketat

“Jemaah agar selalu patuhi protokol yang ada, gunakan masker, selalu mencuci tangan, dan hindari kerumunan,” ucapnya.

Jumlah jemaah yang berangkat kali ini tidak sebanyak tahun tahun sebelumnya, karena Pemerintah Arab Saudi membatasi jemaah yang ingin melaksanakan umrah.

Meskipun melihat prosesi ibadatnya di Masjidil Haram dan juga Masjid Nabawi, peribadahan tidak hanya meliputi tawaf dan sai saja.

Baca Juga: Pemerintah Arab Saudi Membuka Kembali Ibadah Umrah, 253 Jemaah dari Indonesia Berangkat Hari Ini

Banya jemaah yang juga wisata relegi ke sejumlah tempat bersejarah.

Oleh karena itu, tidak menutup kemungkinan kegiatan tersebut dapat terjadi kerumunan massa, yang berpotensi menimbulkan resiko penyebaran virus antar jamaah lintas negara, dan hal tersebut menjadi perhatian Eka.

“Hindari melakukan kegiatan yang tidak perlu, sebisa mungkin hindari kerumunan orang dan jangan mengunjungi peternakan unta,” sambung Eka.

Baca Juga: BLT BPJS Ketenagakerjaan Cair Minggu Ini, Hanya 6 Kriteria Ini yang Akan Mendapatkan Rp1,2 Juta

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: kemenkes.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x