Tanggal 28 Agustus: Meninggalnya Tokoh Nasional dan Internasional, Hari Lahir Tokoh Publik dan Peristiwa Penti

- 28 Agustus 2022, 09:01 WIB
Ilustrasi / Tanggal 28 Agustus: Meninggalnya Tokoh Nasional dan Internasional, Hari Lahir Tokoh Publik dan Peristiwa Penting
Ilustrasi / Tanggal 28 Agustus: Meninggalnya Tokoh Nasional dan Internasional, Hari Lahir Tokoh Publik dan Peristiwa Penting /Pixabay/

Diketahui pada tanggal 28 Agustus 2022 menjadi hari peringatan atas peristiwa yang terjadi pada tanggal tersebut di tahun sebelumnya diantaranya:

1. 1789 - William Herschel menemukan Enceladus, satelit Saturnus.

2. 1916 - Jerman menyatakan perang terhadap Romania.

3. 1916 - Italia menyatakan perang terhadap Jerman.

4. 1990 - Perang Teluk I: Irak menyatakan Kuwait sebagai provinsi ke-19 Irak.

5. 2007 - Jalan Tol Lingkar Luar Jakarta mulai menggunakan sistem 1 kali transaksi (tarif merata).

6. 2014 - Recep Tayyip Erdoğan dilantik menjadi Presiden Turki menggantikan Abdullah Gul setelah memenangi Pemilu Presiden Turki 2014.***

Halaman:

Editor: Abdul Faqih

Sumber: mediajabodetabek.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x