Sinetron Tidak Tunjukkan Protokol Kesehatan, Begini Jawaban dr. Tirta dan Ketua KPI

- 16 Februari 2021, 14:07 WIB
dr. Tirta dan Agung Suprio selaku Ketua KPI membahas sinetron yang tidak tunjukkan protokol kesehatan.
dr. Tirta dan Agung Suprio selaku Ketua KPI membahas sinetron yang tidak tunjukkan protokol kesehatan. /Tangkap Layar Youtube/Deddy Corbuzier

dr. Tirta mengusulkan untuk sinetron terapkan karantina. Selain itu, pihak sinetron juga harus komitmen untuk tidak menimbulkan kerumunan.

Baca Juga: Update Covid 19 Majalengka 16 Februari: Kasus Aktif dan Kematian Naik, 2 Kecamatan Zona Merah

“Kalo pas syuting ngundang kerumunan, tentu orang reality show gak terima,” ucap dr. Tirta.

Ketua KPI menuturkan jika regulasi untuk sinetron sedang disusun.

“Ada satu poin terkait dengan sinetron, yaitu dengan pengadegannya menyesuaikan dengan pandemi, nah ini formula yang sedang kita susun,” tutut Ketua KPI.

Baca Juga: Spoiler The Penthouse 2: Joo Dan Tae Melamar Cheon Seo Jin

Formula yang dimaksud Ketua KPI akan diberikan dan didiskusikan dengan Satgas dan pihak televisi.

“Yang pertama tadi betul ada karantina,” tutur Ketua KPI.

Karantina yang dimaksud yakni orang-orang yang memproduksi sinetron tidak diperbolehkan meninggalkan tempat yang telah disetujui.

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta Terbaru 16 Februari 2021: Aldebaran Ikut Selidiki Pembunuh Roy

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: YouTube Deddy Corbuzier


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah