BTS Duduki Peringkat 1 Selama 31 Bulan, Berikut Brand Reputasi Boy Grup Desember 2020

12 Desember 2020, 16:49 WIB
BTS mendapat peringkat 1 Reputasi Brand boy grup bulan Desember 2020, disusul NCT dan Seventeen. /Soompi

 

PR MAJALENGKA – Brand Reputasi Boy Grup Korea Selatan pada Desember ini siapa ya?

Untuk menjawab pertanyaan tersebut, Institut Penelitian Bisnis Korea telah mengumumkan peringkat reputasi bulan ini untuk idol boy grup.

Dikutip Majalengka.pikiran-rakyat.com dari Soompi, pemeringkatan tersebut ditentukan melalui analisis partisipasi konsumen, liputan media, interaksi, dan indeks komunitas dari berbagai boy grup.

Baca Juga: Situasi Keamanan di Papua Barat Kondusif saat Pilkada Serentak, Masalah Kecil Bisa Diatasi TNI-Polri

Analisis tersebut menggunakan data yang dikumpulkan dari 6 Oktober hingga 6 Desember 2020.

BTS telah menduduki peringkat pertama untuk idol boy grup selama 31 bulan berturut-turut dengan indeks reputasi brand mencapai 23.659.001.

Menandai kenaikan 175,23 persen yang mengesankan dalam skor mereka sejak November.

Baca Juga: Bertepatan Hari Pencak Silat Jawa Barat, Ridwan Kamil Dinobatkan Sebagai 'Pendekar Jawa Barat'

Kata kunci yang paling banyak digunakan yakni “band of the year”, “Dynamite”, dan “Celebrity of the year”.

Kemudian istilah yang terkait dengan peringkat tertinggi termasuk “announce”, “release”, dan “selected”.

Lalu analisis positif-negatif kelompok mengungkapkan skor reaksi positif 82,90 persen.

Baca Juga: Cara dan Syarat Bagi Penumpang yang Berpergian Menggunakan Pesawat di Masa Pandemi

Sedangkan di posisi kedua ditempati oleh NCT selama tiga bulan berturut-turut dengan indeks reputasi mencapai 5.341.172.

Lalu Seventeen berada di posisi ke-3 dengan indek reputasi sebanyak 3.602.368 untuk Desember.

Berikut ini idol boy grup yang masuk 30 besar untuk Desember 2020:

Baca Juga: Antisipasi Krisis Pangan 2021, Pemprov Jawa Barat Buat Program Khusus untuk Petani Milenial

1. BTS
2. NCT
3. SEVENTEEN
4. EXO
5. BTOB

Baca Juga: Rizieq Shihab Tengah Diperiksa Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus: MRS itu Takut Ditangkap

6. SHINee
7. MONSTA X
8. The Boyz
9. ASTRO
10. TXT

Baca Juga: Polisi Akan Periksa Habib Rizieq Sebagai Tersangka, Polda Metro Jaya Perketat Keamanan

11. GOT7
12. Super Junior
13. Stray Kids
14. NU’EST
15. ATEEZ

Baca Juga: California Bergabung Dengan Pemerintah Amerika Serikat Demi Gugat Google dalam Kasus Anti Monopoli

16. PENTAGON
17. CRAVITY
18. BIGBANG
19. B1A4
20. AB6IX

Baca Juga: Kabar Duka! Pasien Meninggal Capai 80 Orang, Simak Update Kasus Covid-19 Majalengka 12 Desember 2020

21. ONF
22. VICTON
23. SF9
24. Teen Top
25. Highlight

Baca Juga: Rizieq Shihab akan Hadir di Polda Metro Jaya Hari Ini, Meminta Tak Ada Kerumunan

26. Shinhwa
27. VIXX
28. WINNER
29. 2PM
30. ONEUS

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Soompi

Tags

Terkini

Terpopuler