Peringatan Hari Pamong Praja pada Tanggal 8 September, Simak Sejarahnya

- 7 September 2023, 10:01 WIB
Peringatan Hari Pamong Praja pada Tanggal 8 September, Simak Sejarahnya
Peringatan Hari Pamong Praja pada Tanggal 8 September, Simak Sejarahnya /Tangkapan layar twibbonize.com/Stenly Vaness Navian

BERITA MAJALENGKA – Simak sejarah peringatan Hari Pamong Praja pada tanggal 8 September.

Satuan polisi Pamong Praja (Satpol PP) adalah satuan polisi perangkat daerah yang menyelenggarakan ketertiban, ketentraman, dan perlindungan masyarakat.

Pamong Praja didirikan di Yogyakarta pada 3 Maret 1950 dengan moto Praja Wibawa, dan bertujuan untuk mewadahi sebagian tugas pemerintah daerah.

 

Pamong Praja sudah ada sejak zaman penjajahan Belanda dengan nama Pangreh Praja. Pangreh Praja ini, lekat dengan konotasi negatif.

Baca Juga: Putri Ariani Tampil Memukau di AGT 2023 dengan Balutan Gaun Rose Gold Berbalut Swarovski Tertutup Hijab

Di era pemerintahan kolonial Belanda, Pangreh Praga dianggap pengkhianat bangsa. Pasalnya, tugas mereka saat itu menjadi alat bagi penjajah dan berprofesi sebagai penindas rakyat serta mengeksploitasi kekayaan alam Nusantara.

Setelah kemerdekaan, Pangreh Praja tetap menjalankan tugas-tugas pemerintahan. Namun, mereka bukan bekerja untuk penjajah, melainkan untuk Indonesia.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x