Staf Khusus Menteri Hukum dan Ham : Petugas Rutan Tidak Bergaya Hidup Mewah, Apa Adanya Sa

- 19 Mei 2023, 14:07 WIB
Pengarahan Staf Menkumham ke Pegawai Rutan Bandung
Pengarahan Staf Menkumham ke Pegawai Rutan Bandung /Arief Pratama/Berita majalengka

Krismono menambahkan, bahwa menjadi pegawai di Rutan, diibaratkan seperti menabur benih dan suatu saat akan menghasilkan.

Baca Juga: Draw Pertandingan Babak Perempat Final Sudirman Cup 2023 Indonesia vs China, Lengkap Link Live Streaming

"Saya berharap agar Rutan Bandung tetap konsisten sebagai Rutan yang harus memahami, mengetahui, dan melaksanakan SOP yang telah ditetapkan dalam bertugas. Apabila sudah sesuai dengan SOP, gangguan Kamtib sangat minim terjadi, " jelasnya.

Dirinya percaya, petugas Rutan Bandung melaksanakan Tiga kunci Pemasyarakatan maju ditambah back to basic dan melakukan pembinaan kepribadian dan kemandirian dengan mengundang para lembaga dan stakeholder.

"Dengn tiga kunci pemasyarakatan tadi, sehingga WBP setelah selesai menjalankan pidana mendapatkan bekal iman dan takwa serta dapat menjadi tokoh agama yang bermanfaat bagi dilingkungan masyarakat," jelasnya.

Baca Juga: Masuk Tahap Wawancara Calon Komisioner Bawaslu Jabar, Timsel Undang Masyarakat Untuk Beri Masukan ke 28 Orang

Krismono juga mengingatkan kembali kepada semua Petugas Rutan Kelas I Bandung bahwasanya wajib hukumnya untuk mempelajari dan memahami dasar-dasar apa di dalam menjalankan tugas.

"Sehingga menjadi petugas yang kami pasti Profesional, Akuntabel, Sinergi, Transparan, Inovatif serta menekankan mitigasi resiko agar tidak ada penyimpangan.Mari wujudkan Rutan Bandung yang unggul dalam mutu, luhur dalam cita-cita, menang dalam pelayanan, prima dalam penampilan, " pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Arief Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x