Tips Menghadapi Banjir, Siaga ketika Hujan hingga Amankan Beberapa Dokumen

- 21 Januari 2021, 17:04 WIB
Ilustrasi banjir, simak tips hadapi bencana ini.
Ilustrasi banjir, simak tips hadapi bencana ini. /pexels.com/hitesh choudhary

Baca Juga: Mengenal Donor Darah Plasma dan Prosedurnya, Bantu Kesembuhan Pasien Covid-19

Dilansir Majalengka.pikiran-rakyat.com dari Instagram @kementerian.atrbpn, terdapat beberapa tips untuk masyarakat agar mempersiapkan beberapa hal sebelum banjir, yakni:

1. Ketika sedang terjadi hujan deras

- Untuk antisipasi, selalu pantau informasi debit air dari berita dan media sosial.

- Letakkan barang berharga di bagian yang lebih tinggi di dalam rumah.

- Amankan dokumen penting, seperti sertifikat tanah dengan cara difotokopi, masukkan ke dalam map plastik atau simpan di lemari khusus.

Baca Juga: Memiliki Makna Mendalam, Ini Sejarah dari Kue Keranjang Sajian Khas untuk Imlek 2021

2. Apabila banjir dan harus dievakuasi

- Segera matikan listrik atau hubungi PLN 123.

- Siap dengan tas siaga bencana untuk membawa dokumen penting seperti sertifikat tanah, tanda pengenal, kartu keluarga dan lainnya, kemudian makanan, baju ganti, dan obat-obatan.

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Pikiran Rakyat Instagram @kementerian.atrbpn


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x