Ingin Memutus Mata Rantai Penyebaran Covid-19? Terapkan 9 Hal Ini dalam Kehidupan Sehari-harimu

- 4 November 2020, 14:00 WIB
Para dokter mengingatkan masyarakat patuhi protokol kesehatan di Hari Dokter Nasional
Para dokter mengingatkan masyarakat patuhi protokol kesehatan di Hari Dokter Nasional /Joko Widodo

PR MAJALENGKA - Virus corona atau Covid-19 hingga saat ini masih menyebar di Indonesia.

Salah seorang dokter bernama Tika Indriati pun memberikan pesan seputar Covid-19.

Tika Indriati sendiri merupakan dokter yang tenagh menempuh studi Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi di salah satu Fakultas Kedokteran di Indonesia.

Baca Juga: Tips Memasak Pakai Santan dari Ahli Boga Sisca Soewitomo, Jangan Masukkan di Awal Masak

Awalnya, Dokter Tika menjelaskan seputar gejala umum pasien positif Covid-19.

“Gejala umum covid-19 yakni demam, batuk kering, rasa lelah, hidung tersumbat, pilek, nyeri kepala, nyeri otot, nyeri tenggorokan, diare, hilang penciuman dan pembauan, hilang pengecapan, ruam pada kulit,” terang Dokter Tika yang dihubungi Majalengka.Pikiran-Rakyat.com melalui WhatsApp.

Dokter asal Majalengka itu juga memberikan beberapa pesan terkait cara pencegahan Covid-19.

Hal ini dimaksudkan agar penyebarannya tidak semakin masif.

Baca Juga: Jumlah Orang Terkonfirmasi Covid-19 Terus Bertambah, Simak 7 Cara Hidup Sehat di Tengah Pandemi

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x