Selain Miliki Manfaat Kesehatan, 5 Tanaman Ini Dipercaya Bawa Keberuntungan dan Energi Positif

- 21 Desember 2020, 06:00 WIB
Bunga mawar.*
Bunga mawar.* /Pixabay/congerdesign

Lidah buaya harus terkena sinar matahari secara tidak langsung atau dengan cahaya buatan dan harus disiram secara teratur. 

Pastikan memiliki drainase yang memadai, karena lidah buaya tidak tahan terhadap genangan air.

Lidah buaya juga dikenal untuk mencegah pengaruh negatif dan kesialan.

Baca Juga: 5 Hal Ini Normal Tetapi Sering Dianggap Aneh dan Sering Jadi Bahan Gosip Tetangga, Sering Mengalami?

3. Bambu

Tanaman bambu sangat populer di Asia. Bambu dikenal membawa keberuntungan dan kemakmuran.

Menurut feng shui, bentuk vertikalnya mewakili elemen kayu, mempengaruhi kehidupan kita yang berenergi, vitalitas, dan aktif.

Jika memiliki tanaman bambu, tempatkan di sudut ruangan dengan cahaya redup.

Baca Juga: 6 Hal yang Ingin Tubuh Sampaikan Ketika Kita Merasa Deja Vu, Salah Satunya Terlalu Lelah

4. Lavender

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: Namastest


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah