Inilah 4 Ritual yang Biasa Dilakukan Pada Rebo Wekasan

- 13 September 2023, 17:16 WIB
Pengertian Rabu Wekasan dan maknanya
Pengertian Rabu Wekasan dan maknanya /@serly_lay/TikTok

BERITAMAJALENGKA – Setiap bulan safar, terdapat satu hari yang dinamakan “Rabu Wekasan atau Rebo Wekasan”.

Rabu Wekasan terjadi pada Rabu terakhir bulan Safar dalam kalender Hijriah.

Tradisi Rabu Wekasan atau Rebo wekasan erat sekali dengan budaya masyarakat yang tinggal di daerah Jawa dan Sunda.

Sebagian masyarakat didaerah Jawa dan Sunda, melakukan berbagai kegiatan untuk mengisi Rabu Wekasan. Mulai dari selametan, puasa tolak bala, dan shalat tolak bala.

Baca Juga: Usai Jajal Kereta Cepat Jakarta-Bandung, Presiden Jokowi : Aman Nyaman, Untuk Peresmian Kapan Urusan Manajemen

Hal ini karena sebagian diantara mereka meyakini bahwa Rabu Wekasan merupakan hari turunnya bala.

Seperti warga yang tinggal di Desa Suci, Manyar, Gresik misalnya. Mereka biasanya akan menggelar ritual Rabu Wekasan dengan mengarak tumpeng raksasa hingga tegal deso (atau istilah lain disebut dengan sedekah bumi).

Lalu bagaimana tradisi atau ritual yang dilakukan pada saat Rebo Wekasan?
Tradisi atau ritual Rebo Wekasan setiap daerah berbeda-beda tergantung tradisi wilayahnya masing-masing.

Rabu Wekasan atau hari Rabu terakhir bulan Safar 1445 H bertepatan dengan hari Rabu, 13 September 2023.

Baca Juga: Usai Jajal Kereta Cepat dari Halim Perdanakusumah ke Padalarang, Jokowi Jajal Kereta Feeder ke Stasiun Bandung

Halaman:

Editor: Arief Pratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x