Hukum Hormat Kepada Bendera Merah Putih, Apakah Haram? Berikut Penjelasan Buya Yahya

- 17 Agustus 2022, 17:35 WIB
Hukum Hormat Kepada Bendera Merah Putih, Apakah Haram? Berikut Penjelasan Buya Yahya
Hukum Hormat Kepada Bendera Merah Putih, Apakah Haram? Berikut Penjelasan Buya Yahya /Tangkapan layar youtube.com / Al-Bahjah TV.

Hal tersebut sebagaimana dikutip dari video yang diunggah akun channel Youtube Al-Bahjah TV pada 23 Desember 2019 lalu.

Sebelumnya, Buya Yahya menjelaskan perbedaan antara ibadah dan penghormatan.

Buya Yahya menegaskan penghormatan kepada hal-hal tertentu tidak harus dihubungkan dengan ibadah.

"Ada namanya ibadah, ada namanya penghormatan, waktu malaikat disuruh sujud kepada Nabi Adam bukan sujud ibadah, tapi penghormatan," ujar Buya Yahya.

Buya menerangkan lagi kalau penghormatan itu ada bermacam-macam. Seperti misal kita diperintahkan untuk menghormati orang tua.

Baca Juga: Presiden Jokowi Kenakan Baju Adat Buton Pada HUT ke-77 Kemerdekaan RI 2022

“Menghormati bukan sesuatu yang jelek, asalkan yang dihormati itu sebuah kebenaran," imbuh Buya Yahya.

Cara menghormatinya pun bukan melakukan ibadah, yang khusus misalnya apa?

“Anda dianjurkan menghormati orang tua tapi nggak usah pakai rukuk dan sujud," ungkap Buya Yahya.

Buya Yahya kemudian menjelaskan mengenai perkara menghormat kepada bendera.

Halaman:

Editor: Zalfah Alin Syarif

Sumber: YouTube Al - barjah TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah