Guna Penanganan Kasus Covid-19, Pemerintah Provinsi Jabar Terima 9 Produk Inovasi dari Kemenristek

- 9 Desember 2020, 15:43 WIB
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil.*
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil.* /Twitter.com/ridwankamil

PR MAJALENGKA - Kasus terinfeksi virus corona atau Covid-19 kian meningkat sampai setiap harinya.

Pemerintah telah berupaya dengan berbagai cara dan inovasi guna menangani pandemi Covid-19.

Dikutip Majalengka.Pikiran-rakyat.com dari Jabarprov.go.id, Pemerintah Daerah (Pemda) Provinsi Jawa Barat (Jabar) menerima sejumlah produk inovasi penanganan Covid-19.

Baca Juga: Terus Terjadi Lonjakan Kasus Corona, Bupati Ciamis Langsung Evaluasi Satgas Penanganan Covid-19 

Adapaun produk inovasi tersebut merupakan pemberian dari Kementerian Riset dan Teknologi/Badan Riset dan Inovasi Nasional (Kemenristek/BRIN). 

Produk inovasi yang dihasilkan Konsorsium Riset dan Inovasi Covid-19 ini diserahkan langsung oleh Menristek/Kepala BRIN Bambang Brodjonegoro kepada Gubernur Jabar Ridwan Kamil.

Adara penyerahan berlangsung di halaman depan Gedung Sate, Kota Bandung, Jawa Barat pada Selasa 8 Desember 2020.

Baca Juga: 6 Daerah di Jawa Barat Masuk Zona Merah, 4 di Antaranya Akan Ikut Pilkada Seretak Besok 

Berikut produk inovasi yang diserahkan yakni:

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: Jabarprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x