Perang Dunia ke-3 Akan Terjadi, Jika NATO Turut Andil Dalam Konflik Rusia Ukraina, Uni Eropa Ambil Sikap

- 16 Maret 2022, 09:00 WIB
Perang Dunia ke-3 Akan Terjadi, Jika NATO Turut Andil Dalam Konflik Rusia Ukraina, Uni Eropa Ambil Sikap
Perang Dunia ke-3 Akan Terjadi, Jika NATO Turut Andil Dalam Konflik Rusia Ukraina, Uni Eropa Ambil Sikap //Reuters/

BERITA MAJALENGKA- Dalam perang antara Rusia dan Ukraina di ibaratkan akan memicu perang dunia ke-3.

Perang yang tidak diinginkan oleh semua negara di dunia, yang dapat mengakibatkan kerugian dalam berbagi sektor.

Sebelum perang dunia ke-2 mengakibatkan hampir setengah penduduk wilayah Barat menjadi korban, serta masalah trauma yang dihadapi oleh masyarakat yang bertahan.

Pada hal ini Presiden Dewan Eropa Charles Michael mengatakan kepada mantan menteri Belgia, El Pais, bahwa Uni Eropa tidak akan memulai dengan Rusia dalam sebuah wawancara yang dirilis pada Senin, 14 Maret 2022.

hal itu, El Pais mengatakan, blok Barat seharusnya tidak terlibat dalam konflik antara Rusia dan Ukraina, karena konfrontasi NATO dan Moskow tidak akan berarti apa-apa selain perang dunia nuklir.

Baca Juga: Mantan Presiden Amerika Donald Trump Angkat Bicara Terkait Perang Rusia dan Ukraina

"Rusia adalah kekuatan nuklir dan kami sangat menyadari bahwa jika konflik ini berubah menjadi (konflik) NATO dan Rusia, kami akan ke Perang Dunia Ketiga," katanya pada Sabtu, 12 Maret 2022 setelah KTT Uni Eropa Eropa di Versailles, Prancis pada Jumat, 11 Maret 2022.

Senada dengan El Pais, Michael juga menyarankan agar kedua negara lebih baik melakukan negosiasi.

"Meskipun semua konflik dramatis, ekstrem, dan sering sulit, tapi kekuatan nuklir Rusia menambahkan dimensi yang berbeda sifatnya untuk setiap potensi kebuntuan militer Moskow," katanya.

Halaman:

Editor: Zalfah Alin Syarif

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x