7 Rekomendasi HP RAM 8 GB dengan Harga Murah Kisaran 1 - 3jutaan Saja di Tahun 2023

- 4 September 2023, 11:47 WIB
10 Cara Mengatasi HP Android Sering Lemot.
10 Cara Mengatasi HP Android Sering Lemot. /freepik/

Yang paling pertama direkomendasikan ialah Itel S23 karena harganya yang cukup terjangkau. Itel S23 harganya hanya berkisar diantara Rp. 1.300.000 hingga Rp. 2.000.000 saja.

Dengan harga dibawah 2jutaan, Itel S23 sudah dibekali dengan RAM 8 GB yang bisa diupgrade lagi dengan RAM tambahan 8 GB sehingga jumlahnya menjadi 16 GB.

Baca Juga: Link Nonton The First Responders 2 Episode 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 Legal Bukan di Telegram, LK21, Ngefilm21

Dengan kapasitas RAM sebesar ini, pengguna sudah bisa mengoptimalkan penyimpanannya dan aktivitasnyapun sangat nyaman. Pengguna sudah bisa memainkan berbagai jenis game dan scroll media sosial dengan nyaman.

Itel S23 resmi diluncurkan pada 25 Mei 2023. Terdapat dua varian memory yang ditawarkan oleh Itel S23, yaitu RAM 4+4 dengan kapasitas memory internal 128 GB dan RAM 8+8 dengan memory internal sebesar 128 GB.

Dua varian yang Itel S23 tawarkan harganya pun masih dibawah 2jutaan saja. Selisih harga diantara keduanyapun tidak beda jauh.

Baca Juga: 7 Rekomendasi HP RAM 8 GB dengan Harga Murah Kisaran 1 - 3jutaan Saja di Tahun 2023

Itel S23 menawarkan color changing atau perubahan warna pada backphone-nya jika terkena sinar matahari. Hal ini ditawarkan agar pengguna tidak mudah merasa bosan.

Itel S23 juga dibekali layar 6,6 HD+ dengan refresh rate 90 Hz. Sedangkan performa chipsetnya menggunakan unisoc T606.

Itel S23 juga dibekali dengan face ID dan fingerprint. Sehingga pengguna bisa lebih optimal dalam menjaga privasi Hp nya.

Halaman:

Editor: Arief Pratama

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x