Kalah 0-3 dari China, Beregu Putri Indonesia Gagal Melangkah ke Semifinal Asian Games 2022

- 29 September 2023, 17:18 WIB
Kalah 0-3 dari China, Beregu Putri Indonesia Gagal Melangkah ke Semifinal Asian Games 2022
Kalah 0-3 dari China, Beregu Putri Indonesia Gagal Melangkah ke Semifinal Asian Games 2022 /Instagram @badmintonina/

BERITA MAJALENGKA - Usai kalah dari China 0-3, tim beregu putri Indonesia gagal melangkah ke babak semifinal Asian Games 2022.

Tim beregu putri Indonesia gagal melangkah ke babak semifinal Asian Games 2022 usai dikalahkan oleh tuan rumah.

Tim putri Indonesia kalah 0-3 dari tim beregu putri tuan rumah, China di babak quarter final Asian Games 2022.

Di partai pertama, Gregoria Mariska Tunjung menjadi wakil Indonesia yang menghadapi tunggal putri China, Chen Yufei.

Baca Juga: Jadwal Tayang dan Link Nonton The Sexy Doctor is Mine 2 Episode 5 Legal Bukan di Telegram, LK21, Ngefilm21

Namun sayang, Gregoria Mariska Tunjung gagal mengalahkan Chen Yufei dengan dua game langsung 14-21 12-21.

Di partai kedua, wakil ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti menghadapi wakil ganda putri ranking pertama dunia.

Baca Juga: Siapa Saja Nama Pahlawan Revolusi yang Gugur Pada Peristiwa G30S/PKI? Simak Daftarnya

Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti berjumpa Chen Qingchen/Jia Yifan di partai kedua.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x