Prediksi Slavia Praha vs Leicester City, Saatnya Unjuk Gigi di Eropa

- 18 Februari 2021, 14:30 WIB
Jamie Vardy di sesi latihan Leicester City.
Jamie Vardy di sesi latihan Leicester City. /twitter.com/LCFC

PR MAJALENGKA – Leicester City akan mengalihkan fokus sementara dari perburuan titel Liga Premier Inggris

Karena The Foxes akan bermain pada leg pertama babak 32 besar Liga Europa melawan Slavia Praha pada hari Kamis 18 Februari 2021 atau Jumat 19 Februari pukul 00.55 WIB di Stadion Sinobo.

Kedua tim tengah berada pada performa terbaiknya.

Baca Juga: Prediksi Liga Europa Lille vs Ajax Amsterdam, Duel Sengit Pemimpin Liga Domestik

Saat ini, Leicester menempati urutan ketiga di Liga Primer Inggris, sementara Slavia unggul sepuluh poin dari pesaing terdekatnya Sparta Prague dan hanya kehilangan enam poin dalam sembilan belas pertandingan.

Namun masalah menerpa skuad asuhan Brendan Rogers, beberapa pilar utama harus menepi akibat cedera.

Mantan pelatih Liverpool ini harus mencari cara mengakali masalah tersebut.

Baca Juga: Sinopsis dan Link Nonton Drama Korea Sisyphus :The Myth, Catat Jadwal Tayangnya

Dikutip dari PikiranRakyat-Majalengka.com dari sportsmole.co.uk, meraih satu tiket di Liga Champions di musim depan, tetap menjadi target Leicester City di musim ini. Peluang tersebut terbuka lebar, mengingat mereka saat ini duduk di peringkat ketiga klasemen sementara.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Sports Mole


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x