Sejarah Singkat Peringatan Hari Santri Nasional 22 Oktober : Pesantren dan Keajaiban Para Santri

- 21 Oktober 2023, 10:00 WIB
Sejarah Singkat Peringatan Hari Santri Nasional 22 Oktober : Pesantren dan Keajaiban Para Santri
Sejarah Singkat Peringatan Hari Santri Nasional 22 Oktober : Pesantren dan Keajaiban Para Santri /

Insiden ini memicu kemarahan tentara Inggris, yang kemudian berujung pada peristiwa 10 November 1945, yang kini diperingati sebagai Hari Pahlawan. Itulah gambaran tentang sejarahnya!

Jika kita merenungi sejarah perjuangan kemerdekaan Indonesia, tidak bisa dipisahkan dari peran penting ulama dan santri.

Banyak dari mereka yang turut serta dalam perang untuk mengusir penjajah dari tanah air Indonesia.

Baca Juga: Link Nonton dan Download The Sexy Doctor is Mine 2 Episode 8 TAMAT Terbaru FULL HD

Peringatan pada tanggal 22 Oktober menjadi momen untuk merayakan Hari Santri Nasional, sebagai pengingat, penghormatan, dan apresiasi terhadap peran bersejarah para santri dalam mempertahankan dan menjaga kesatuan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

Hari Santri diperingati dengan harapan agar pesannya dapat diambil manfaatnya oleh semua lapisan masyarakat, bukan hanya di lingkungan pesantren semata.

Dunia santri tidaklah semudah yang mungkin pernah dipikirkan oleh para akademisi.

Sejak awal, santri mengosongkan pikiran mereka untuk diisi dengan bahasa-bahasa kitab kuning, dan dari situlah keajaiban mulai menyelimuti kehidupan mereka.

Baca Juga: Link Nonton dan Download Pernikahan Dini The Series Episode 1 2 3 4 5 6 FULL HD dan Jadwal Tayang hingga Tamat

Mulai dari saat bangun tidur hingga menjelang tidur, setiap aspek waktu mereka diisi dengan zikir dan doa sesuai dengan kitab Al Adzkar karya Imam Nawawi.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah