Tragedi Odong-odong Tertabrak Kereta Api di Serang

- 26 Juli 2022, 19:15 WIB
Sejumlah warga berkumpul di lokasi kejadian kecelakaan odong odong ditabrak kereta api di perlintasan KA tanpa palang pintu di Desa Silebu, Kecamatan Kragilan, Kabupaten Serang, Selasa 26 Juli 2022.
Sejumlah warga berkumpul di lokasi kejadian kecelakaan odong odong ditabrak kereta api di perlintasan KA tanpa palang pintu di Desa Silebu, Kecamatan Kragilan, Kabupaten Serang, Selasa 26 Juli 2022. /Kabar Banten/ Dindin Hasanudin

BERITA MAJALENGKA- Simak informasi mengenai odong-odong tertabrak kereta api di Desa Silebu, Kragilan, Serang, Banten, Selasa 26 Juli 2022.

Peristiwa kecelakan antara odong-odong dan kereta api terjadi pada pukul 11.10 WIB.

Kereta api yang melintas jurusan Merak-Rangkasbitung. Insiden tersebut terjadi di perlintasan kereta api di Desa Silebu.

Baca Juga: Lirik Lagu 'Langit Favoritku' Jika Tak Bersmaku Lagi Ingat Warna Langit Favoritku - Teddy Adhitya

Namun, sebelum terjadi kecelakan penumpang sudah mengingatkan sang sopir agar tidak ngebut.

Tapi, kecelakan tersebut tidak bisa dihindari. Apalagi kecelakan terjadi di perlintasan kereta api tanpa palang pintu.

Kecelakan tersebut telah menewaskan 9 orang. Di antara korban tersebut ada 6 orang ibu-ibu dan 3 orang anak kecil. 

Baca Juga: Sejarah Teks Proklamasi, Lengkap dengan Naskah Teks Proklamasi Tulisan Tangan serta Ketikan

Korban yang meninggal dunia dibawa ke Rumah Sakit dr. Drajat Prawiranegara (RSDP) Kota Serang untuk dilakukan otopsi.

Halaman:

Editor: Rina Rahadian Susana

Sumber: Instagram @infoserang


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah