Mengenal KH Abdul Halim, Pahlawan Nasional Asal Majalengka

- 18 Agustus 2023, 09:13 WIB
Mengenal KH Abdul Halim, Pahlawan Nasional Asal Majalengka
Mengenal KH Abdul Halim, Pahlawan Nasional Asal Majalengka /

Pada saat pendudukan Jepang pada Mei 1945, KH Abdul Halim diangkat menjadi anggota Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan kemerdekaan Indonesia (BPUPKI) dan bertugas untuk menyiapkan segala sesuatu yang berhubungan dengan kemerdekaan Indonesia.

Baca Juga: Inilah Lirik dan Terjemahan Lagu “Rungkad” Yang Dinyanyikan oleh Putri Ariani Pada HUT Ke-78 RI

Saat masa Agresi Militer Belanda, ia turut berperan aktif dalam membantu pendistribusian logistik kepada para pejuang Indonesia. Pada saat itu, Majalengka merupakan wilayah yang dikuasai Darul Islam pimpinan Kartosuwiryo, KH Abdul Halim sebagai ulama yang berwawasan kebangsaan dan persatuan menentang keras gerakan tersebut.

KH Abdul Halim dianugerahi gelar Pahlawan Nasional oleh Pemerintah RI dan namanya diabadikan menjadi nama jalan protokol di Majalengka atas jasa-jasanya.

Warisan KH Abdul Halim yang masih bertahan hingga kini adalah Organisasi Persatuan Umat Islam (PUI).***

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x