Tadarusan Ramadhan 2021 dengan Surat Al Alaq Beserta Terjemahan dan Latinnya

- 4 April 2021, 18:00 WIB
Ilustrasi. Kegiatan Ramadhan salah satunya tadarusan dengan surat pendek yaitu Al Alaq.
Ilustrasi. Kegiatan Ramadhan salah satunya tadarusan dengan surat pendek yaitu Al Alaq. /Pixabay/Elena Mullagaleeva

PR MAJALENGKA - Ramadhan 2021 pada bulan April merupakan hal yang di tunggu-tunggu oleh umat muslim. Salah satu kegiatan yang sering dilakukan adalah tadarusan.

Ramadhan 2021 masih sama seperti tahun kemarin dalam kondisi pandemi Covid-19, pilihan surat pendek bisa di jadikan pilihan untuk tadarus yaitu surat Al Alaq.

Surat Al Alaq terdiri dari 19 surat merupakan surat ke 96 yang artinya segumpal darah.

Baca Juga: Film Out Milik BTS Sapu Bersih Chart Tangga Lagu iTunes dan Orions

Berikut Bacaan Surat Al Alaq Beserta Terjemahan dan latinnya.

بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِبِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ

اِقْرَأْ بِاسْمِ رَبِّكَ الَّذِيْ خَلَقَۚ - ١

iqra` bismi rabbikallażī khalaq

arti: Bacalah dengan (menyebut) nama Tuhanmu yang menciptakan,

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x