Ibu Hamil Wajib Tahu! Berikut 6 Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi Berlebihan, Kafein Salah Satunya

- 22 Desember 2020, 09:51 WIB
FOTO ilustrasi melahirkan bayi.*
FOTO ilustrasi melahirkan bayi.* /PIXABAY/

PR MAJALENGKA- Ketika hamil para ibu harus menyadari bahwa ada batasan-batasan yang tidak bisa dilanggar, mulai dari pekerjaan atau kegiatan, bahkan makanan.

Batasan ini ada bertujuam untuk menjaga kesehatan ibu dan anak yang ada di dalam kandungannya.

Dikutip PikiranRakyat-Majalengka.com dari Healthline.com, salah satu hal yang harus dipelajari saat hamil adalah apa yang boleh dan tidak boleh untuk dimakan.

Baca Juga: Ungkap Perasaannya dalam Drama 'Start-Up', Kim Seon Ho: Mungkin Aku Akan Mengaku

Dalam artikel ini akan dijelaskan makanan-makanan yang tidak boleh dikonsumsi secara berlebihan atau tidak boleh sama sekali.

Meski kondisi kehamilan tiap ibu hamil berbeda, namun untuk menjaga kesehatan dan menghindari risiko-risiko yang tidak diinginkan ada baiknya agar dipatuhi.

Berikut ini adalah enam makanan dan minuman yang harus dihindari Ibu hamil.

1. Ikan dengan merkuri tinggi.

Merkuri adalah unsur yang sangat beracun. Ia tidak memiliki tingkat paparan yang aman dari Sumber tepercaya dan paling sering ditemukan di air yang tercemar.

Halaman:

Editor: Evi Sapitri

Sumber: Health Line


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x