Niat Puasa 1 Muharram atau 1 Suro Lengkap dengan Doa Buka Puasa Tulisan Arab, Latin dan Artinya

- 30 Juni 2024, 21:47 WIB
Niat Puasa 1 Muharram atau 1 Suro Lengkap dengan Doa Buka Puasa Tulisan Arab, Latin dan Artinya
Niat Puasa 1 Muharram atau 1 Suro Lengkap dengan Doa Buka Puasa Tulisan Arab, Latin dan Artinya /ist

BERITA MAJALENGKA – Berikut niat puasa 1 Muharram atau 1 Suro lengkap dengan doa buka puasa tulisan Arab, latin dan artinya.

Disini terdapat niat puasa dan buka puasa 1 Muharram atau 1 Suro ini disertai tulisan Arab, latin hingga terjemahan.

Dengan begitu niat puasa 1 Muharram atau 1 Suro bisa dilafalkan sebagaimana mestinya sebelum menjalankan puasa tersebut.

Berdasarkan perhitungan kalender Hijriyah dan Jawa, puasa 1 Muharram dan 1 Suro ini bertepatan pada hari Minggu, 7 Juli 2024.

Baca Juga: Link Nonton dan Download My Nerd Girl 3 Episode 4 Express Lengkap Jadwal Tayang hingga TAMAT

Dalam hal ini menjalankan puasa pada 1 Muharram atau 1 Suro yang kali ini jatuh pada 30 Juli 2022 ialah sunnah.

Inilah bacaan niat puasa Muharram atau Suro

Baca Juga: Bocoran, Link Nonton dan Jadwal Tayang My Nerd Girl 3 Episode 4: Rea Terus Menemui Masalah Baru

Niat puasa Muharram atau bulan Suro

نَوَيْتُ صَوْمَ الْمُحَرَّمِ لِلّٰهِ تَعَالَى

Nawaitu shaumal Muharrami lillahi ta’ala

“Saya niat puasa Muharram karena Allah ta’ala”

Baca Juga: Link Nonton dan Download My Nerd Girl 3 Episode 1 2 3 4 Lengkap Jadwal Tayang Setiap Hari Apa Jam Berapa

Doa buka puasa

اَللّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَبِكَ آمَنْتُ وَعَلَى رِزْقِكَ أَفْطَرْتُ بِرَحْمَتِكَ يَا اَرْحَمَ الرَّحِمِيْنَ

“Allahumma lakasumtu wabika aamantu wa’alaa rizqika afthortu birohmatika yaa arhamar roohimiin.”

Artinya: "Ya Allah, untuk-Mu aku berpuasa, dengan-Mu aku beriman, dan atas rezeki-Mu aku berbuka, dengan rahmat-Mu, Ya Allah Tuhan Maha Pengasih.

Baca Juga: Jadwal Tayang dan Link Nonton Express My Nerd Girl 3 Episode 4 Lengkap Spoiler: Ziva Sulit Ingat Kejadiannya

Adapun hadist tentang puasa Muharram, yakni:

عَنِ ابْنِ عَبَّاس رَضِيَ اللهُ عَنْهُمَا، قَالَ: قَالَ رَسُولُ اللهِ صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ: مَنْ صَامَ يَوْمَ عَرَفَةَ كَاَن لَهُ كَفَارَةً سَنَتَيْنِ، وَمَنْ صَامَ يَوْمًا مِنَ الْمُحَرَّمِ فَلَهُ بِكُلِّ يَوْمٍ ثَلَاثُونَ يَوْمًا. (رواه الطبراني في الصغير وهو غريب وإسناده لا بأس به)

“Rasulullah saw bersabda: ‘Orang yang berpuasa pada hari Arafah maka menjadi pelebur dosa dua tahun, dan orang yang berpuasa sehari dari bulan Muharram maka baginya sebab puasa setiap sehari pahala 30 hari puasa’.” (HR at-Thabarani)

Demikian niat puasa 1 Muharram atau 1 Suro lengkap dengan doa buka puasa tulisan Arab, latin dan artinya.***

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah