Amalan di Hari Jumat yang Sesuai Ajaran Rasulullah SAW

- 25 Agustus 2023, 08:45 WIB
Ilustrasi Amalan di Hari Jumat yang Sesuai Ajaran Rasulullah SAW
Ilustrasi Amalan di Hari Jumat yang Sesuai Ajaran Rasulullah SAW /Freepik/

BERITA MAJALENGKABerikut adalah amalan di hari jumat yang sesuai dengan ajaran Rasulullah SAW.

Dalam Islam, semua hari memanglah baik, tapi hari Jumat menjadi hari yang paling istimewa.

Oleh karena itu, Rasulullah SAW memerintahkan umatnya melakukan amalan di hari Jumat agar mendapat pahala dan syafaatnya di dunia dan akhirat nanti.

 

Di bawah ini adalah amalan-amalan yang diajarkan Rasulullah SAW di hari Jumat.

Baca Juga: Kisah Bibi Rasulullah SAW, Shafiyyah binti Abdul Muthalib

Memperbanyak Shalawat Nabi

Membaca shalawat Nabi bisa dilakukan di hari apa saja, namun jika membacanya di hari Jumat akan membuat pahala yang didapatkan dilipat gandakan oleh Allah SWT.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x