Puasa Syawal Sampai Kapan? Simak Ulasannya Berikut

- 13 Mei 2022, 15:00 WIB
Ilustrasi puasa.
Ilustrasi puasa. /Freepik

BERITA MAJALENGKA – Puasa Syawal yaitu puasa yang dijalankan selama enam hari di bulan Syawal.

Anjuran untuk mengerjakan puasa Syawal disebutkan dalam riwayat yang berasal dari Abu Ayub Al Anshari. Dia berkata bahwa Rasulullah SAW bersabda, yang artinya:

"Barang siapa berpuasa Ramadan lalu melanjutkannya dengan puasa enam hari di bulan Syawal, maka itu setara dengan puasa sepanjang tahun." (HR. Muslim. Imam Ahmad juga meriwayatkan dari hadits Jabir).

Baca Juga: SEA Games 2022: Sebentar Lagi Timnas U 23 Indonesia vs Filipina, Link Live Streamingnya Disini

Puasa Syawal termasuk ke dalam amalan sunnah yang sangat dianjurkan karena terdapat keutamaan yang sangat baik bagi umat Islam.

Waktu mengerjakan puasa Syawal dimulai dari tanggal 2 Syawal 1443 Hijriah atau sehari setelah Hari Raya Idul Fitri.

Waktu pelaksanaan puasa Syawal sampai kapan dijelaskan dalam salah satu hadist, Rasulullah SAW bersabda yang artinya:

Baca Juga: Kim Jung Hyun Pemeran Mr. Queen dalam Pembicaraan untuk Drama Pertamanya Sejak Hiatus!

"Abu Ayyub al-Ansari (semoga Allah SWT ridho atasnya) melaporkan Rasulullah SAW berkata, "Dia yang berpuasa selama Ramadhan dan melanjutkannya dengan enam hari puasa saat bulan Syawal akan seperti melakukan puasa terus-menerus."

Halaman:

Editor: Rina Rahadian Susana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah