Doa dan Tata Cara Mandi Wajib Setelah Haid, Simak Penjelasannya Berikut!

- 12 Mei 2022, 13:50 WIB
Doa dan tata cara mandi wajib
Doa dan tata cara mandi wajib /Unsplash / laura marques/

BERITA MAJALENGKA - Haid atau menstruasi merupakan waktu bulanan yang umum dialami oleh setiap wanita dewasa.

Hal ini juga sering disebut dengan proses pelepasan bulanan lapisan rahim wanita.

Untuk umat Muslim, masa haid adalah masa ketika seorang wanita dalam keadaan kotor dan tidak suci.

Karena itu, mereka dilarang untuk shalat dan berpuasa.

Baca Juga: Doa Ketika Merindukan Seseorang Dibaca 100 Kali Tiap Malam, yang Dirindukan akan Merindukan Kembali!

Berikut ini doa mandi wajib setelah haid dan tata caranya yang dirangkum Berita Majalengka dari berbagai sumber:

Doa mandi wajib setelah haid:

Nawaitul ghusla liraf'il hadatsil akbari fardhan lillaahi ta'aalaa.

Artinya: "Aku berniat mandi besar untuk menghilangkan hadas besar fardhu karena Allah Ta'ala."

Halaman:

Editor: Rina Rahadian Susana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x