Waspada Datangnya Musibah Banjir di Jawa Barat, Sumur Imbuhan Bisa Jadi Solusi Penanganannya

- 17 November 2020, 15:23 WIB
Proses Pembuatan sumur imbuhan.
Proses Pembuatan sumur imbuhan. //Dok.Jabar Prov

PR MAJALENGKA - Saat ini wilayah di Indonesia khususnya di Jawa Barat (Jabar) tengah diguyur hujan.

Memang tak semuanya wilayah Jabar memiliki curah hujan yang sama.

Ada curah hujan ringan, adapula yang sedang dan bahkan ada yang dihujani dengan intensitas hujan besar.

Baca Juga: Belum Menerima BLT BPJS Gelombang 2 ? Ini Kemungkinan Penyebabnya

Hujan besar berpotensi mendatangkan musibah banjir.

Ini pula yang telah terjadi sejak lama saat menjelang akhir tahun dan pada awal tahun, Jabar didatangi bencana banjir.

Tentunya Pemerintah tidak tinggal diam dalam menyikapi musibah banjir.

Baca Juga: Latihan Perdana Timnas U-19 Menyambut Kompetisi Piala Dunia dan AFC

Seperti halnya yang dilakukan Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung.

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Jabarprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah