Ancam Kedaulatan, Begini 9 Tuntutan Rusia Kepada NATO

- 8 Maret 2022, 09:33 WIB
Foto Vladimir Putin Presiden Rusia: Ancam kedaulatannya, Rusia berikan 9 tuntutan untuk Nato dan Amerika Serikat.
Foto Vladimir Putin Presiden Rusia: Ancam kedaulatannya, Rusia berikan 9 tuntutan untuk Nato dan Amerika Serikat. /Sputnik/Aleksey Nikolskyi/Kremlin via REUTERS

BERITA MAJALENGKA - 9 tuntutan Rusia kepada NATO (North Atlantic Treaty Organization) untuk lindungi kedaulatannya di Eropa Timur imbas banyaknya aktifitas militer didekat perbatasan wilayahnya.

Diketahui, perang Rusia vs Ukraina berkecamuk semenjak 24 Februari 2022. Presiden Rusia Vladimir Putin mengumumkan operasi militer khusus diwilayah Ukraina.

Dikabarkan, operasi militer khusus itu bertujuan untuk demiliterisasi dan de-nazifikasi Ukraina. Selain itu untuk mendukung separatis pro Rusia di Moskwa di timur.

Sebelum terjadinya perang Rusia vs Ukraina, NATO dan Amerika menurut penjelasan kementerian pertahanan Rusia sering menjalankan aktifitas-aktifitas militer diwilayah yang berdekatan dengan perbatasan Rusia, seperti Ukraina dan sekitarnya.

Baca Juga: Info Rusia Hari ini, Rusia diam-diam memobilisasi lebih banyak pasukan karena kerugian besar

Aktifitas ini berupa latihan militer, penumpukan pasukan, bantuan alutsista untuk negara pecahan Uni Soviet yakni Ukraina dan yang membuat Putin geram, adanya aktifitas nuklir NATO.

Dalam perang yang berkecamuk selama lebih dari sepekan, kemenhan Rusia juga melaporkan telah menemukan aktifitas laboratorium biologis di Ukraina. Menurutnya, itu adalah untuk meneliti senjata kimia yang disponsori oleh Amerika.

Atas dasar ini Rusia memberikan 9 tuntutan untuk NATO demi menjaga kedaulatan negaranya dan meredakan krisis di Eropa Timur. Berikut dikutip BeritaMajalengka dari YouTube PorosMiliter, 9 tuntutan Rusia kepada NATO.

9 Tuntutan Rusia kepada NATO

Halaman:

Editor: Alif Ichwanuddin


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x