Contoh Soal Geografi Materi Pola Keruangan Desa dan Kota Lengkap dengan Jawaban dan Pembahasannya

- 21 Oktober 2023, 14:35 WIB
Berikut contoh soal Geografi materi Pola Keruangan Desa dan Kota lengkap dengan jawaban dan pembahasannya.
Berikut contoh soal Geografi materi Pola Keruangan Desa dan Kota lengkap dengan jawaban dan pembahasannya. /pexels.com/Tim Gouw/

BERITA MAJALENGKA - Berikut contoh soal Geografi materi Pola Keruangan Desa dan Kota lengkap dengan jawaban dan pembahasannya.

Desa adalah suatu perwujudan geografis, yang ditimbulkan oleh unsur-unsur fisiografis sosial, ekonomi, politik, dan budaya dan memiliki hubungan timbal-balik dengan daerah lain."

Menurut R. Bintarto, Kota dapat diartikan sebagai sebuah bentang budaya yang ditimbulkan oleh unsur-unsur alamiah dan non alami dengan gejala-gejala pemusatan penduduk yang cukup besar dan corak kehidupan yang bersifat heterogen dan materalistis dibandingkan dengan daerah belakangnya.

Desa dan kota juga memili hubungan yang saling Ketergantungan dan saling membutuhkan.

Baca Juga: Lirik Lagu 'Kalah' Milik Fadil Jaidi yang Sedang Trending di YouTube

Kota tergantung pada desa dalam memenuhi kebutuhan warganya akan bahan pangan seperti beras, sayur mayur , daging dan ikan.

Desa juga merupakan sumber tenaga kasar bagi jenis jenis pekerjaan tertentu dikota.

Berikut contoh soal Geografi materi Pola Keruangan Desa dan Kota lengkap dengan jawaban dan pembahasannya.

Baca Juga: Lirik Lagu 'Bodoh' Milik Anggis Devaki yang Kini Trending di YouTube

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x