Contoh Soal Geografi Materi Pemetaan dan Pengindraan Jauh Lengkap dengan Jawaban dan Pembahasannya

- 21 Oktober 2023, 09:00 WIB
Contoh Soal Geografi Materi Pemetaan dan Pengindraan Jauh Lengkap dengan Jawaban dan Pembahasannya
Contoh Soal Geografi Materi Pemetaan dan Pengindraan Jauh Lengkap dengan Jawaban dan Pembahasannya /Pexels.com /Pixabay/

Citra inframerah dapat membedakan benda hidup dan benda mati berdasarkan suhu dan kegiatan organisme. Hal ini dikarenakan inframerah akan memberikan cahaya semu pada organisme hidup dari perbedaan suhu dan kegiatan organisme lainnya sehingga citra inframerah cocok untuk interpretasi objek vegetasi hutan.

Baca Juga: Link Nonton dan Download Merajut Dendam Episode 1 2 3 4 FULL HD dan Jadwal Tayang hingga TAMAT

4. Judul peta harus ditulis dengan ukuran huruf yang relatif lebih besar karena ....

A berada di bagian atas

B. berisi informasi umum

C. harus tampak dominan

D. informasi tema utama

E. memenuhi unsur keindahan

Jawaban: D

Pembahasan:

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x