Poin-Poin Penerapan Nilai-Nilai Pancasila dan Aktivitas Dalam Kehidupan Sehari-Hari  

- 7 Februari 2022, 15:21 WIB
Poin-Poin Penerapan Nilai-Nilai Pancasila dan Aktivitas Dalam Kehidupan Sehari-Hari   
Poin-Poin Penerapan Nilai-Nilai Pancasila dan Aktivitas Dalam Kehidupan Sehari-Hari   //clipartstation.com//

 

BERITA MAJALENGKA- Dalam lingkungan sekolah, rumah dan negara kita membutuhkan seorang pemimpin yang baik. Setiap manusia merrupakan seorang pemimpin bagi dirinya sendiri.

Sebagai seorang pemimpin kita harus mengetahui ciri-ciri menjadi pemimpin yang baik. Ciri-ciri pemimpin yang baik seperti:

Jujur dan dapat dipercaya
Mampu bertanggungjawab
Memilki sikap positif
Mempunyai target atau skala prioritas
Dapat berkomunikasi dengan baik, dll.
 Baca Juga: 6 Tempat Misterius Menurut Al-Qur'an, Salah Satunya Sebabkan Keabadian

Di lingkungan rumah yang mejadi pemimpin adalah Ayah. Para anggota keluarga menjadi tanggungjawab ayah dan seorang ayah harus memiliki visi dan misi dalam kepemimpinannya di rumah. Di sekolah kepala sekolah menjadi seorang pemimpin.

Sedangkan di lingkungan masyarakat Pak RT menjadi pemimpin untuk lingkungan yang menjadi wilayah binaannya.

Sebagai seorang pemimpin kita harus mengamalkan nilai-nilai yang terdapat dalam Pancasila. Nilai-nilai pancasila yang dapat kita amalkan sesuai dengan silanya adalah sebagai berikut:

Sila ke-1:
Percaya serta Takwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
Tidak memaksakan suatu agama atau kepercayaan terhadap orang lain.
Tidak bersikap rasis terhadap pemeluk agama yang berbeda keyakinan
Menghormati antara pemeluk agama walaupun berbeda-beda.
Menghormati kebebasan dalam menjalankan ibadah sesuai dengan agama serta kepercayaan masing – masing.
Bersikap toleransi antar umat beragama lain
 Baca Juga: Cara Membuat Profil Publik di Snapchat, Simak Tata Cara Panduan Lengkapnya

Sila ke 2 :
Mengakui persamaan derajat, hak, serta kewajiban antara sesama manusia.
Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan.
Berani dalam membela kebenaran serta keadilan.
Gemar melakukan kegiatan kemanusiaan.

Halaman:

Editor: Zalfah Alin Syarif

Sumber: Buku IPS Kelas 7 SMP dan MTs


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x