Cedera Lagi, Marcus Rashford Kembali Mengundurkan Diri dari Timnas Inggris

- 13 November 2020, 18:04 WIB
Rashford ketika membela timnas Inggris.*
Rashford ketika membela timnas Inggris.* /

PR MAJALENGKA - Marcus Rashford mundur dari skuad timnas Inggris melawan Belgia dan Islandia.

Marcus Rashford masuk dalam skuad yang akan dibawa Gareth Southgate.

Tetapi, hal itu urung dilakukan karena Marcus Rashford mengundurkan diri.

Baca Juga: Sempat Tertunda, Kini Euro 2020 Siap Digelar dan Simak Daftar Lengkap Pembagian Grup

Hal tersebut diumumkan Asosiasi Sepakbola Inggris (FA) di laman resminya.

Sementara itu, kedatangan Rashford ke pusat pelatihan awalnya ditunda untuk memeriksa lebih lanjut tentang cedera yang dideritanya akhir pekan lalu, tetapi penyerang Manchester United itu sekarang tidak akan bertemu dengan skuad,” tulis FA yang dikutip Majalengka.Pikiran-rakyat.com dari thefa.com.

Cedera tersebut terjadi ketika Rashford bermain untuk Manchester United melawan Everton pada Sabtu, 7 November 2020.

Baca Juga: Performa Keponakannya Belum Membaik, Paman Griezmann: Saya Tahu yang Terjadi dengan Messi

Rashford bermain selama 90 menit tetapi merasakan sakit setelah masuk ruang ganti.

Halaman:

Editor: Asri Sulistyowati

Sumber: TheFa.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x