3 Hal Menarik di Laga AC Milan vs Man Utd, Paul Pogba Kembali Menjadi Pembeda

- 19 Maret 2021, 11:00 WIB
Paul Pogba ketika berselebrasi setelah mencetak gol pada laga leg kedua Liga Europa antara AC Milan vs Man Utd.
Paul Pogba ketika berselebrasi setelah mencetak gol pada laga leg kedua Liga Europa antara AC Milan vs Man Utd. /twitter.com/@EuropaLeague

PR MAJALENGKA – Man Utd berhasil melangkah ke babak delapan besar Liga Europa setelah menang di kandang AC Milan.

Pada leg pertama, AC Milan sukses menahan Man Utd 1-1 di Old Trafford.

Ketika bermain di kandang AC Milan, Paul Pogba yang dimasukkan sebagai pemain pengganti menjadi sosok pembeda dan membuat Man Utd pulang dengan kemenangan.

Baca Juga: 5 Kebiasaan Sehari-hari yang Dapat Merusak Rambut, Gunakan Kacamata di Atas Kepala Salah Satunya

Dilansir PikiranRakyat-Majalengka.com dari sportskeeda.com, berikut beberapa hal menarik yang ada di laga AC Milan vs Man Utd.

  1. Haruskah Stefano Pioli Memasukkan Zlatan Ibrahimovic Lebih Awal?

AC Milan memulai laga dengan terus menekan pertahanan Setan Merah.

Namun, peluang yang mereka dapatkan belum bisa dikonversi menjadi gol.

Baca Juga: Spoiler Drama Korea The Penthouse 2 Eps 9: Pertemuan Logan Lee dan Na Ae Gyo Ungkap Rahasia Tersembunyi

Hal itu karena minimnya pemain yang dapat berperan sebagai pencetak gol karena Rafael Leao, Ante Rebic dan Mario Mandzukic cedera.

Halaman:

Editor: Ghassan Faikar Dedi

Sumber: Sportskeeda


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x