Manchester United Berusaha Perbaharui Kontrak Bruno Fernandes, Jauhkan dari 2 Klub Spanyol

- 5 Februari 2021, 21:33 WIB
Bruno Fernandes sedang berdiskusi dengan Manchester United untuk dapatkan kontrak baru.
Bruno Fernandes sedang berdiskusi dengan Manchester United untuk dapatkan kontrak baru. /Twitter.com/B_Fernandes8

PR MAJALENGKA – Manchester United dilaporkan sedang berdiskusi dengan Bruno Fernandes terkait kontrak barunya.

Bruno Fernandes merupakan salah satu faktor penting Manchester United selama 1,5 tahun.

Belum ada gelandang serang yang dapat menggantikan Bruno Fernandes di Manchester United.

Baca Juga: Pernah Viral Ikut Demo, Ini Jawaban Jefri Nichol Saat Ditanya Kemungkinan Masuk Ranah Politik

Kedatangan Bruno Fernandes membuat Manchester United harus meminjamkan Jesse Lingard untuk mendapatkan jam terbang lebih.

Dilansir Majalengka.pikiran-rakyat.com dari Sportsmole.co.uk, kontrak Bruno Fernandes di Old Trafford sebetulnya akan berjalan hingga Juni 2025 dengan tambahan opsi 12 bulan.

Melihat dari performa sejak kedatangannya, pantas jika Manchester United memperbaharui kontraknya untuk memberikan rasa kenyamanan.

Baca Juga: Batal Nikah dengan Adit Jayusman, Ayu Ting Ting Pasrah: Belum Jodoh, Mau Gimana Yah

Laporan tersebut mengklaim bahwa United telah berdiskusi dengan pemain dari Portugal itu selama tiga bulan terakhir untuk memberikan kesepakatan baru dan lebih baik pada 2021.

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Sports Mole


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah