Tanggal 3 September 2023 Memperingati Hari Palang Merah Indonesia, Begini Sejarahnya

- 3 September 2023, 09:50 WIB
Tanggal 3 September 2023 Memperingati Hari Palang Merah Indonesia, Begini Sejarahnya
Tanggal 3 September 2023 Memperingati Hari Palang Merah Indonesia, Begini Sejarahnya /@palangmerah_indonesia/Instagram

Mereka berusaha mengajukan proposal pendirian PMI di Kongres Nerkai pada 1940. Namun, rancangan tersebut ditolak.

Baca Juga: Resep Masakan Seblak Goreng, Menu Praktis Ala Devina Hermawan yang untuk Ide Jualan di Majalengka

Dengan tekad yang kuat, mereka kembali mencoba membangun Badan Palang Merah Nasional pada masa penduduk Jepang.

Upaya tersebut kembali gagal setelah mereka mendapatkan berbagai halangan dari Pemerintah Tentara Jepang.

Beberapa waktu setelah kemerdekaan, tepatnya pada tanggal 3 September 1945, Presiden Soekarno memerintahkan Menteri Kesehatan dr. Buntaran Martoatmojo untuk membentuk kembali Badan Palang Merah Nasional.

Hal tersebut dilakukan agar kehadiran Indonesia diakui oleh dunia.

Baca Juga: Resep Masakan Fish and Chips, Menu Praktis Ala Devina Hermawan yang Enak jadi Favorit Keluarga

Atas perintah itu, dr. Buntaran membentuk Panitia 5 pada tanggal 5 September 1945. Panitia 5 beranggotakan dr. R. Mochtar, dr. Bahder Djohan, dr. Joehana, dr. Marjuki, dan dr. Sitanala dan bertugas mempersiapkan pembentukan Palang Merah di Indonesia.

Perhimpunan Palang Merah Indonesia berhasil terbentuk pada 17 September 1945 dengan Drs. Mohammad Hatta yang menjadi Ketua Pengurus Besar yang pertama.

Baca Juga: Resep Masakan Fish and Chips, Menu Praktis Ala Devina Hermawan yang Enak jadi Favorit Keluarga

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah