Kronologi Kecelakaan Maut di Pantura Kertasemaya, 3 Siswa Meninggal Dunia Seketika

- 9 Agustus 2023, 09:53 WIB
Kanit Laka Polres Indramayu Ipda Rakhman bersama anggotanya melakukan olah tempat kejadian perkara lokasi kecelakaan maut pelajar di Jalur Pantura Desa Tulungagung, Kecamatan Kertasemaya, Kabupaten Indramayu, Selasa (8/8/2023).
Kanit Laka Polres Indramayu Ipda Rakhman bersama anggotanya melakukan olah tempat kejadian perkara lokasi kecelakaan maut pelajar di Jalur Pantura Desa Tulungagung, Kecamatan Kertasemaya, Kabupaten Indramayu, Selasa (8/8/2023). /Foto/Udi/KC/

BERITA MAJALENGKA - Berikut informasi terkait kronologi kecelakaan maut di Pantura Kertasemaya, 3 siswa meninggal dunia.

Kecelakaan maut yang terjadi pada Selasa, 8 Agustus 2023 kemarin menewaskan 3 orang siswa sekolah.

Kecelakaan maut tersebut bermula saat seorang korban bernama Gilang Pamungkas berboncengan dengan Rakha Panji Haddiwiguna.

 

Saat tengah dalam perjalanan menuju sekolah di SMPN 1 Kertasemaya, Gilang yang mengemudi mendadak ingin menyalip kopayu yang berhenti mendadak.

Baca Juga: Wisata Alam Cikadongdong River Tubing Majalengka Menjadi penggerak Perekonomian Masyarakat Sekitar

Motor Gilang pun sempat menyerempet motor yang baru saja keluar dari gang, motor tersebut dikendarai oleh seorang ayah dan siswi SMA.

Nahas, di belakang terdapat mobil tronton yang mengangkut motor tengah melaju dan sudah berusaha mengerem.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah