WHO Cabut Status Kedaruratan Covid-19, Ini Kata Menkes

- 7 Mei 2023, 22:22 WIB
Varian Covid-19 Arcturus Ditemukan di Indonesia, Kemenkes Minta Masyarakat Waspada Karena Daya Tular Tinggi
Varian Covid-19 Arcturus Ditemukan di Indonesia, Kemenkes Minta Masyarakat Waspada Karena Daya Tular Tinggi /

 

BERITA MAJALENGKA - Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) telah resmi umumkan pencabutan status kedaruratan global Covid-19 pada Jumat 5 Mei 2023.

 

Meski demikian, Dirjen Tedros Adhanom Ghebreyesus tidak pernah secara eksplisit menyebut kapan pandemi berakhir.

Menanggapi hal tersebut, Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengatakan hingga saat ini pihaknya belum bisa memutuskan apakah Indonesia sudah masuk fase endemi.

Menurutnya, keputusan tersebut kewenangannya ada di tangan Presiden RI Joko Widodo (Jokowi).

Baca Juga: Raih Prestasi diAjang SEA Games, Ketum Ikatan Sport Sepeda Indonesia, Kapolri Ucapkan Selamat Pada Para Atlet

"Sekarang ujiannya memang ya sekarang varian Acturus," ujar Menkes Budi kepada wartawan di Kementerian Kesehatan, Minggu 7 Mei 2023.

Halaman:

Editor: Rian S. Putra

Sumber: Kemenkes


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x