Bacaan Surat Pendek Ramadhan 2021 Surat Al Bayyinah yang Menjelaskan Surga dan Neraka Terjemahan Dan Latinnya

- 5 April 2021, 09:30 WIB
Ilustrasi api dan air melambangkan surga dan neraka yang dijelaskan pada surat Al Bayyinah.
Ilustrasi api dan air melambangkan surga dan neraka yang dijelaskan pada surat Al Bayyinah. /Pixabay/Thommas86

PR MAJALENGKA - Siapkan diri di bulan yang suci yaitu bulan Ramadhan dengan terus Istiqomah di jalan yang benar, Ramadhan 2021 jatuh pada bulan April.

Luangkan waktu sejenak untuk mengaji dan mengingat Allah SWT agar terus berada di jalan yang benar, bacaan surat Al Bayyinah cocok dipakai untuk mengaji di waktu senggang.

Karena surat Al Bayyinah terdiri dari 8 ayat termasuk surat ke 98 dan bacaan suratnya pun pendek-pendek, Al Bayyinah artinya adalah Bukti Nyata.

Baca Juga: Prediksi Liga Champions: Manchester City vs Borussia Dortmund, Harapan The Citizens Menangkan Leg Pertama di E

Surat Al Bayyinah menjelaskan tentang surga dan neraka, manusia akan di tempatkan dan hidup kekal di sana.

Siapa yang akan kekal di surga dan siapa yang akan kekal di neraka?

Dalam surat Al Bayyinah ayat 6 menjelaskan bahwa orang-orang yang kafir dan musyrik akan masuk kedalam neraka jahanam dan kekal di salam sana.

Baca Juga: Prediksi Liga Champions: Real Madrid vs Liverpool, Ambisi Los Blancos Rebut Leg Pertama di Kandang

Surat Al Bayyinah ayat 7 sampai 8 menjelaskan bahwa orang-orang yang beriman dan mengerjakan kebajikan mereka akan kekal di surga selama Allah SWT rida terhadap mereka dan mereka pun rida.

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x