8 Hal yang Terjadi Jika Kamu Rutin Mengonsumsi Madu, Salah Satunya Menurunkan Berat Badan

- 17 Desember 2020, 06:30 WIB
Madu mempunyai banyak manfaat untuk tubuh.
Madu mempunyai banyak manfaat untuk tubuh. /pixabay.com/stevepb

4. Melawan Stres

Ilustrasi stres berdampak pada kualitas tidur. (Pexels)
Ilustrasi stres berdampak pada kualitas tidur. (Pexels) Pexels

Penelitian lain menunjukkan kemampuan madu untuk melawan stres, memulihkan sistem pertahanan antioksidan, dan meningkatkan daya ingat.

Kalsium yang terdapat dalam madu mudah dicerna oleh otak dan tidak memiliki efek samping.

5. Meningkatkan Kualitas Tidur

Gula yang terkandung dalam madu meningkatkan kadar insulin dalam darah.

Baca Juga: Peningkatan Kasus Harian Covid-19 di Indonesia Lebih dari 6.000, Jawa Barat Tambah Zona Merah Baru

Hal itu dapat melepaskan serotonin.

Serotonin selanjutnya dapat menjadi melatonin, hormon yang meningkatkan kualitas tidur.

6. Mencegah Gangguan Pencernaan

Halaman:

Editor: Asytari Fauziah

Sumber: Bright Side


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x