Lirik Lagu Kota Mati - NOAH, Lagu Jadul Peterpan Dirilis Kembali

1 September 2022, 02:10 WIB
Lirik Lagu Kota Mati - NOAH, Lagu Jadul Peterpan Dirilis Kembali /tangkapan layar youtube/NOAH/

BERITA MAJALENGKA - Simak lirik lagu Kota Mati yang dinyanyikan band NOAH.

Saat grup band tanah air ini belum berganti nama menjadi NOAH, Peterpan merupakan grup musik yang terus melahirkan lagu-lagu pop berkualitas.

Salah satunya lagu bertajuk Kota Mati yang tergabung dalam album Hari yang Cerah.

Setalah beberapa tahun redup, Peterpan hadir dengan nama baru menjadi NOAH.

Pada 29 Agustus 2022, grup band ini merilis sebuah lagu lama mereka ‘Kota Mati’ yang seakan-akan mengajak penggemarnya bernostalgia ke masa lalu.

Baca Juga: Lirik Lagu Terbaru NOAH ‘Kota Mati’ Beserta Maknanya

Tidak ada yang berubah dari lagu Kota Mati versi Peterpan dan versi NOAH, hanya sedikit aransemen yang berbeda tapi tetap sama.

Berikut lirik lagu Kota Mati - NOAH

Warna seperti menghilang
di kota ini
Hitam dan putih masa lalu
Telah membisu..
Telah membisu.. 

Semua berakhir di sini...
Tempatku mulai bermimpi
Masih menangis di sini
Langkahmu yang telah pergi 

Udara kini berubah
Di kota mati....
Seperti kisah masa lalu kini
kini membisu

Baca Juga: Rezeki Tidak Akan Menghampiri Orang yang Memiliki Sifat Ini Kata Buya Yahya, Berikut Ulasannya

Coba dengar ku berbisik
Suara yang tak mengering
Hatiku mati di sini
Terdiam dan tak mengerti... 

Coba dengar ku berbisik
Suara yang tak mengering
Masih bertahan sisa mimpi - mimpiku
di kota ini
Kini bertahan sisa mimpi - mimpiku
di kota ini 

Semua berakhir di sini...
Tempatku mulai bermimpi
Hatiku mati di sini
Terdiam dan tak mengerti... 

Di kota ini
Di kota ini 

Baca Juga: Lirik Lagu Semua Telah Terjadi - Biru Baru ft Iga Massardi

Itulah lirik lagu Kota Mati - NOAH.***

Editor: Rina Rahadian Susana

Tags

Terkini

Terpopuler